Kamis, 14 November 2013

Cara Mempercepat Startup Windows




Apakah laptop/PC anda jika melakukan startup lelet?
mungkin salah satu penyebabnya adalah terlalu banyaknya program yang aktif saat laptop/PC dinyalakan pertamakali (startup), nah kali ini akan dijelaskan bagaimana cara mempercepat atau memperenteng laptop/PC anda agar tidak lelet


yang anda dapat lakukan untuk mempercepat startup adalah mematikan beberapa aplikasi. caranya
  • Tekan START lalu ketikan msconfig lalu enter.

  • Pilih startup



  • Aplikasi yang saya butuhkan agar berjalan saat komputer di jalankan adalah intel (R) dan microsoft office, sehingga pada saat Startup, windows 7 saya tidak berat, tetapi tergantung jga ya, jika komputer mu banyak virus, bisa jadi lambat juga, hehe
  • Setelah itu tekan OK dan restart laptop/PC anda, rasakan perbedaan nya
    Jika memang dirasa tetap berat tidak ada salahya anda menginstall ulang


Tidak ada komentar:

Posting Komentar